MEMBANGUN JARINGAN KOMPUTER CLIENT SERVER BERBASIS LINUX SERTA SQUID UNTUK FILTERING LOKAL PADA LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS SULTAN FATAH

Authors

  • Achmad Nuruddin Safriandono Universitas Sultan Fatah Author

Keywords:

Jaringan, Linux, Squid

Abstract

sekumpulan komputer yang terpisah-pisah akan tetapi saling berhubungan dalam
melaksanakan tugasnya disebut dengan jaringan. Laboratorium komputerUniversitas Sultan Fatah Demak
sekaranghtelah memakai jaringan. Namun belum berbasis linux yang lebih mudah dan hemat. Diharapkan
kedepannya nanti, Unisfat mampu merancang sistem jaringan komputer yang baru dengan Client Server
berbasis liNUX Fedora. pada Lab Komputer Universitas Sultan Fatah dan merancang bagaimana sistem
filtering pada jaringan komputer menggunakan Server Fedora dengan Aplikasi SQUID.

COVER TATAL

Downloads

Published

2009-03-01

Issue

Section

Articles

How to Cite

MEMBANGUN JARINGAN KOMPUTER CLIENT SERVER BERBASIS LINUX SERTA SQUID UNTUK FILTERING LOKAL PADA LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS SULTAN FATAH. (2009). TATAL, 4(2), 128-140. https://e-jurnal.unisfat.ac.id/index.php/jt/article/view/98